News

Jangan Ketinggalan! Inilah 18 Tim Yang pernah memasuki MPL ID

MPL ID S8 (sumber): Id-MPL
MPL ID S8 (sumber): Id-MPL

JAKARTA – Mobile Legends memang sudah memiki Pro Scene yang baik. Dari MPL ID season pertama sampai sekarang mengalami banyak perubahan. Tim Esports Mobile Legends memang ada banyak, tapi mari kita bahas tim yang pernah memasuki MPL ID ya.

Team nxl>

Logo tim nxl> (sumber: Liquipedia)
Logo tim nxl> (sumber: Liquipedia)

Team yang keluar sebagai juara pertama MPL ID Seaason 1 ini sayangnya sudah tidak bermain lagi di MPL ID, karena adanya masalah management.

Scroll untuk membaca

Scroll untuk membaca

Aerowolf

Logo tim Aerowolf (sumber:Spin Esports)
Logo tim Aerowolf (sumber:Spin Esports)

Aerowolf merupakan salah satu team tertua di MPL ID dan selalu menghasilkan pemain-pemain berbakat. Sayangnya organisasi ini bubar karena masalah management

Alter Ego

Logo tim Alter Ego (sumber: Akun resmi Facebook Alter Ego)
Logo tim Alter Ego (sumber: Akun resmi Facebook Alter Ego)

Alter Ego adalah salah satu team yang cukup tua. Mereka berdiri pada tahun 2018 dan mulai mengikuti MPL ID pada season 3. Sampai sekarang Alter Ego masih aktif dan sangat kuat.

Aura

Logo tim Aura (sumber: Website resmi auraesports.com)
Logo tim Aura (sumber: Website resmi auraesports.com)

Aura Esports juga masuk ke MPL ID pada season 3. Team ini seringkali melakukan perubahan dalam pemain roster mereka dan melakukan beberapa perubahan lainnya. Hingga saat ini Aura masih bermain di MPL ID.

BOOM ID

Logo BOOM ID (sumber: Akun resmi Facebook BOOM Esports)
Logo BOOM ID (sumber: Akun resmi Facebook BOOM Esports)

BOOM ID cukup menarik, karena diisi pemain muda saat itu dari team Chronos Agents. Tapi sayangnya team ini tidak bertahan lama.

Domino’s Hunter

Logo tim Domino's Hunter (sumber: Mobile Legends fandom)
Logo tim Domino's Hunter (sumber: Mobile Legends fandom)

DH hadir dari MPL ID season 1 yang sayangnya tidak bertahan lama. Mereka hanya mengikuti season pertama dari kompetisi ini.

CAPCORN

Logo tim CAPCORN (sumber: Akun resmi Facebook Team Capcorn)
Logo tim CAPCORN (sumber: Akun resmi Facebook Team Capcorn)

CAPCORN adalah team yang diisi para joki di Mobile Legends. Team ini sayangnya tidak bertahan lama dan banyak pemainnya yang menghilang.

Elite 8

Logo tim Elite 8 (sumber: Akun resmi Facebook ELITE8 eSports)
Logo tim Elite 8 (sumber: Akun resmi Facebook ELITE8 eSports)

Tim ini di isi banyak pemain berbakat, sayangnya E8 juga hanya hadir di season pertama. Tapi beberapa pemainnya masih main di season mendatang di team berbeda.

EVOS

Logo tim EVOS (sumber: Akun Resmi Facebook EVOS Esports)
Logo tim EVOS (sumber: Akun Resmi Facebook EVOS Esports)

Salah satu organisasi Esports terbesar di Indonesia, EVOS juga bermain dari season pertama. Mereka juga seringkali mendapatkan pencapaian yang besar di MPL ID baik sebagai pemenang atau runner-up.

Geek Fam

Logo tim GEEK FAM (sumber: geekfam.asia)
Logo tim GEEK FAM (sumber: geekfam.asia)

Geek Fam jika dibandingkan dengan team lainnya memang masih baru. Mereka hadir di MPL ID season 4 sebagai Geek Fam ID

Louvre

Logo tim Louvre (sumber: MPL - Mobile Legends)
Logo tim Louvre (sumber: MPL - Mobile Legends)

Salah satu team yang menghasilkan banyak pemain kuat, Louvre hadir juga dari season pertama. Tapi sayangnya mereka sudah tidak mengikuti MPL ID lagi.

Pandora Esports

Logo tim Pandora Corp (sumber: Akun resmi Facebook Pandora Corp)
Logo tim Pandora Corp (sumber: Akun resmi Facebook Pandora Corp)

Sama dengan Domino, mereka hadir di MPL ID season pertama tapi juga tidak bertahan lama di MPL.

ONIC

Logo tim ONIC (sumber: ONIC Esports website)
Logo tim ONIC (sumber: ONIC Esports website)

Hadir di MPL ID Season 2, tidak butuh waktu lama untuk ONIC memberikan hasil yang sangat baik bagi mereka. Sampai sekarang ONIC masih aktif dan menjuarai MPL ID dua kali.

Rebellion

Logo tim Rebellion (sumber: Akun resmi Facebook Rebellion Esports)
Logo tim Rebellion (sumber: Akun resmi Facebook Rebellion Esports)

Rebellion adalah team baru di MPL ID yang masuk di season 8 menggantikan Aerowolf. Team ini diisi banyak pemain muda yang memiliki potensi besar.

RRQ

Logo tim RRQ (sumber: teamrrq,com)
Logo tim RRQ (sumber: teamrrq,com)

Sebagai salah satu team tertua di Mobile Legends dan skena esports Indonesia, RRQ juga masih aktif sampai sekarang. Masuk dari season pertama MPL ID

STAR 8

Logo tim STAR8 Esports (sumber: Steam Community)
Logo tim STAR8 Esports (sumber: Steam Community)

Saat ini STAR 8 memang sudah tidak ada lagi, tapi masuk di season 3 team ini diisi banyak pemain berbakat yang sampai sekarang masih bermain beberapa pemainnya.

The Prime

Logo tim The Prime (sumber: SKOR.ID)
Logo tim The Prime (sumber: SKOR.ID)

The Prime hadir dengan banyak pemain berpotensi tinggi yang beberapa ke EVOS nih. Tapi sayangnya team ini sudah tidak mengikuti MPL ID lagi.

Saints Indo

Logo tim Saints Indo (sumber: Mobile Legends WikiFandom)
Logo tim Saints Indo (sumber: Mobile Legends WikiFandom)

Semua pemain ML pastinya tahu dengan team satu ini. Salah satu team terpopuler di Indonensia yang sempat viral karena drama pada masanya dengan pemain yang berbakat, sayangnya team ini sudah tidak ada lagi.

Nah itu dia deretan tim esports ML yang pernah mengikuti MPL ID dari S1 hingga sekarang. Siapa nih jagoan mu di MPL ID?!

Berita Terkait

Image

Esports: Antara Teknologi, Kompetisi, dan Komunitas

Image

Skin di Mobile Legends, Apakah Mempengaruhi Kinerja Pemain?

Image

Skin di Mobile Legends, Apakah Mempengaruhi Kinerja Pemain?

Ikuti Ulasan-Ulasan Menarik Lainnya dari Penulis Klik di Sini
Image

Partner resmi Republika. Forever Esports merupakan media yang membahas 24jam tentang Esports di Indonesia maupun luar. Di sini kamu dapat mencari tahu