Kenali Apa Itu Steam Wallet, Dompet Saldo Digital Untuk Para Gamers!
JAKARTA - Di era digital saat ini, gaming telah menjadi bagian penting dalam kehidupan banyak orang, baik dikalangan remaja, anak-anak, hingga orang dewasa. Platform yang berhasil melakukan revolusi pada industri game yaitu Steam.
Steam yang merupakan industri toko game terbesar di dunia, mereka menawarkan akses ke ribuan game dari berbagai developer game. Tidak hanya itu, Steam juga memberikan fitur steam wallet di dalam platform Steam, Valve Corporation. Namun, masih banyak orang masih bingung tentang bagaimana membeli Steam Wallet. Maka dari itu di artikel ini akan membahas tentang beli steam wallet dengan mudah.
Apa itu Steam Wallet?
Steam wallet adalah sistem dompet digital yang dikembangkan oleh Valve Corporation. Dengan adanya Steam wallet ini transaksi yang dilakukan oleh para gamers akan lebih mudah dan aman. Steam wallet memberika fitur untuk menyimpan uang kalian dalam bentuk kredit, yang nantinya kalian dapat menggunakan nya untuk membeli berbagai produk digital di Steam Store.
Dimana Tempat Beli Steam Wallet?
Kalian bisa mendapatlan Steam wallet melalui beberapa cara. Pertama kalian bisa membeli Steam Wallet via Steam Store menggunakan kartu kredit atau paypal. Kartu fisik dari Steam Wallet juga tersedia di super market, dan para penjual e- commerce.Adapun salah satu cara untuk melakukan top up Steam Wallet, yaitu dengan cara membeli saldo Steam Wallet code melalui toko Lapakgaming!.
Bagaimana Cara Top Up Steam Wallet di Lapakgaming?
Jika kalian membeli kartu fisik kalian akan mendapatkan kode yang nantinya bisa ditukarkan langsung di Steam.
Selain itu ada cara lain untuk melakukan top up, kalian dapat mengakses Lapakgaming sacara online. Lalu kalian tinggal pilih ingin melakukan top up saldo Steam Wallet. Berikut cara membeli Steam Wallet di Lapakgaming.
1. Kunjungi laman web Lapakgaming di www.lapakgaming.com
2. Ketik ‘Steam Wallet Code’ di kolom pencarian yang terletak di bagian atas
3. Klik ‘Steam Wallet Code’
4. Pilih nominal to up yang diinginkan
5. Masukan jumlah pembelian yang diinginkan
6. Masukan info kontak
7. Jika punya, masukan kode promo
8. pastikan semua data yang dimasukkan sudah benar
9. Klik ‘beli sekarang’ untuk menyelesaikan proses pembelian
Mudah bukan? MinEver saranin sih kalian top up disini, udah lancar, mudah, dan aman banget tentunya.
Daftar Harga Steam Wallet di Lapakgaming
1. IDR 6.000 STEAM: Rp6.000
2. IDR 8.000 STEAM: Rp8.000
3. IDR 12.000 STEAM: Rp12.000
4. IDR 45.000 STEAM: Rp45.000
5. IDR 60.000 STEAM: Rp60.000
6. IDR 90.000 STEAM: Rp90.000
7. IDR 120.000 STEAM: Rp120.000
8. IDR 250.000 STEAM: Rp250.000
9. IDR 400.000 STEAM: Rp400.000
10. IDR 600.000 STEAM: Rp600.000
Itu dia penjelasan tentang Steam Wallet, MinEver saranin sih kalian top up langsung di Lapakgaming ok!
Ikuti kami di Instagram & TikTok @foreveresports.id agar kamu dapat mengetahui info terbaru seputar Esports di Tanah Air dan Luar.